IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN SECARA DARING PADA SISWA SEKOLAH DASAR
DOI:
https://doi.org/10.34147/crj.v9i2.318Keywords:
daring, pembelajaran membaca pemahaman, aplikasiAbstract
Membaca pemahaman merupakan aspek penting dalam proses pembelajaran. Melalui pembelajaran membaca pemahaman siswa didik diasah kemampuannya untuk mengambil makna atau gagasan dari sebuah bacaan. Laporan dari beberapa lembaga pemerhati pendidikan menunjukan kemampuan membaca pemahaman pada siswa sekolah dasar masih rendah. Pada masa pandemi, ditengah tantangan untuk meningkatkan kemampuan membaca pemahaman, pembelajaran terpaksa dilakukan secara daring sebagai bentuk kepatuhan terhadap himbauan pemerintah guna memperlambat penyebaran virus Covid-19. Beberapa hasil penelitian menunjukan adanya pengaruh positif dan manfaat dari penggunaan aplikasi pada proses pembelajaran. Penggunaan aplikasi dapat digunakan sebagai salah satu alternatif model pembelajaran yang menarik bagi siswa sekolah dasar. Penelitian ini bertujuan untuk mengekplorasi implementasi pembelajaran daring melalui aplikasi Zoom Cloud Meetings dalam pembelajaran membaca pemahaman siswa sekolah dasar. Penelitian menggunakan metode ekploratif dengan teknik analisis kualitatif. Pemilihan penggunaan metode penelitian eksploratif dengan teknik analisis kualitatif dikarenakan peneliti ingin menggali secara luas kebenaran, menemukan suatu fenomena atau kecenderungan, dan menguak kemungkinan adanya berbagai temuan tentang implementasi pembelajaran daring terhadap pembelajaran membaca pemahaman. Hasil penelitian menunjukan sebagian besar responden memberikan pendapat yang positif tentang implementasi pembelajaran membaca pemahaman secara daring. Hasil penelitian ini dapat dimanfaatkan untuk pengembangan riset-riset selanjutnya, dan untuk memberikan masukan bagaimana mengoptimalkan pemanfaatan aplikasi guna meningkatan kemampuan belajar membaca pemahaman.
Downloads
References
Ahmed, S.S. (2019). WhatsApp and learn English: A study of the effectiveness of WhatsApp in developing reading and writing skills in English. ELS J. Interdiscip. Stud. Humanit. 2019, 2, 148–15
Alsyahdian, M. (2017). Implementasi Pendidikan Karakter Pada Pembelajaran Sejarah: studi naturalistik inquiry di SMA darul hikam bandung. (Doctoral dissertation) Universitas Pendidikan Indonesia
Dewi, W. A. (2020, April). Dampak Covid-19 Terhadap Implementasi Pembelajaran Daring Di Sekolah Dasar. Edukatif:Jurnal Ilmu Pendidikan, II(1), 55-61. Diambil kembali dari https://edukatif.org/index.php/edukatif/index
Firman, F., & Rahayu, S. (2020). Pembelajaran Online di Tengah Pandemi Covid-19. Indonesian Journal of Educational Science (IJES), II(2), 81-89
Gheytasi, M., Azizifar, A., & Gowhary, H. (2015). The Effect of Smartphone on the Reading Comprehension Proficiency of Iranian EFL Learners. Procedia -Social and Behavioral Sciences, 225-230. Diambil kembali dari https://doi.org/10.1016/J.SBSPRO.2015.07.510
Gutierrez-Colon, M.; Frumuselu, A.D.; Curell, H. (2020). Mobile-assisted Language learning to enhance L2 reading comprehension: A selection of implementation studies between 2012–2017. Interact. Learn. Environ. 2020, 1–9.
Gumilang, G. S. (2016). Metode Penelitian Kualitatif dalam Bidang Bimbingan dan Konseling. Jurnal Fokus Konseling, 2(2), 144-159
Haqien, D., & Rahman, A. A. (2020). Pemanfaatan Zoom Meeting untuk Proses Pembelajaran pada Masa Pandemi Covid 19. SAP (Susunan Artikel Pendidikan, 5(1), 51-56.
Hazaea, A.; Alzubi, A. (2018). Impact of mobile assisted language learning on learner autonomy in EFL reading context. J. Lang. Educ. 2018, 4, 48–5
Hidayah, N., & Hermansyah, F. (2016). Hubungan Antara Motivasi Belajar Dan Kemampuan Membaca Pemahaman Siswa Kelas V Madrasah Ibtidaiyah Negeri 2 Bandar Lampung Tahun 2016/2017. Terampil: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Dasar, 3(2), 87-93
Horkay, N., Bennett, R.E., Allen, N., Kaplan, B., Yan, F. (2006) Does it matter if I take my writing test on computer? An empirical study of mode effects in NAEP Journal of Technology Learning and Assessment 2006 Vol. 5. Edisi 2, Hal 4-49.
Humairoh , S., & Rahman. (2016). Pengaruh Model Cooperative Integrate Reading and Composition (CIRC) dan Cooperative Script Terhadap Kemampuan Membaca Pemahaman Siswa Sekolah Dasar. Metodik Didaktik: Jurnal Pendidikan Ke-SD-an,, 11(1), 8-20
Kuntarto, E. (2017). Keefektifan Model Pembelajaran Daring Dalam Perkuliahan Bahasa Indonesia Di Perguruan Tinggi . Journal Indonesian Language Education and Literature, III(1), 99-110. Diambil kembali dari http://www.syekhnurjati.ac.id/jurnal/index.php/jeill/%0AP
Li, R., & Yin , C. (2017). Analysis of Online Learning Style Model Based on K-means Algorithm. III, hal. 692-697. Atlantis Pers. Diambil kembali dari http://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/
Mullis, I., & Martin, M. (2017). PIRLS 2016 International Results in Reading. Chestnut Hill, MA 02467 United States: TIMSS & PIRLS International Study Center, Lynch School of Education, Boston College.
Mujiselar, M., & de Jong, P. (2015). The Effects of Updating Ability and Knowledge reading Strategies on Reading Comprehension. . Learning and Individual Differences, 111-117
Musthafa, B. (2014). Literasi Dini dan Literasi Remaja: Teori, Konsep, dan Praktik. Bandung: CREST.
PISA (Programme for International Student Assessment). (2020). https://data.oecd.org/pisa/reading-performance-pisa.htm. Diambil kembali dari https://data.oecd.org/ Oktober 2022
Putria, H., Maula, L. H., & Uswatun, D. A. (2020). Analisis Proses Pembelajaran Dalam Jaringan (DARING) Masa Pandemi COVID-19 pada Guru Sekolah Dasar. JURNAL BASICEDU (Research & Learning in Elementary Education), IV(4), 861-872. Diambil kembali dari https://jbasic.org/index.php/basicedu/index
Rahayu, Liza Ta’atiah Insani. 2016. Hubungan Minat Membaca dan Motivasi Belajar dengan Hasil Belajar Materi Menulis Karangan Pada Warga Belajar Kejar Paket C di PKBM Al-Firdaus Kabupaten Serang. Jurnal E-Plus (Eksistensi Pendidikan Luar Sekolah) 2016 Vol.1 No. 2 Hal 188-201.
Rahman, Tristiantari, N., Zakaria, & Yugafiati, R. (2020). Learning from Home Revitalization of Masatua to Improve Students' Literacy in Elementary School. 4th International Conference on Language, Literature, Culture, and Education (ICOLLITE 2020), 509, 605-609
Rasmitadila, Aliyyah, R. R., Rachmadtullah, R., Samsudin, A., Syaodih, E., Nurtanto, M., & Tambunan, A. R. (2020). The perceptions of primary school teachers of online learning during the COVID-19 pandemic period: A case study in Indonesia. Journal of Ethnic and Cultural Studies, 7(2), 90-109. Dipetik Mei 20, 2021, dari http://dx.doi.org/10.29333/ejecs/388
Santika, I. E. (2020). Pendidikan Karakter pada Pembelajaran Daring. Indonesian Values and Character Education Journal, 3(1), 8-19
Sari, Y., & Yulianti, R. (2018, September ). Hubungan antara Keterampilan Membaca Pemahaman dengan Keterampilan Menulis Teks Laporan Hasil Observasi Siswa Kelas X SMK Negeri 3 Padang. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, VII (3), 446-453
Sofiana, N.; Mubarok, H. (2020). The impact of English game-based mobile application on students’ reading achievement and learning motivation. Int. J. Instr. 2020, 13, 247–258
Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kualitatif; untuk Penelitian yang Bersifat: Eksploratif, enterpretif, interaktif dan konstruktif (ke3 ed.). Bandung: Alfabeta
Whithaus, C., Harrison, S., Midyette, J. (2008). Keyboarding compared with handwriting on a high-stakes assessment: Student choice of composing medium, raters’ perceptions and text quality. Assessing Writing. Vol. 13 Edisi 1, 2008. 4-25
Wu, T.T., Huang, Y.M. (2017), A mobile game-based English vocabulary practice system based on portfolio analysis. Educ. Technol. Soc. 2017, 20, 265–277
Yang, H. (2018). The effects of attention cueing on English reading on mobile phones. Front. Educ. China 2018. 13, 315–34
Yanti, M. T., Kuntarto, E., & Kurniawan, A. R. (2020, April). Pemanfaaan Portal Rumah Belajar Kemendikbud Sebagai Modal Pembelajaran Daring di Sekolah Dasar. Adi Widya Jurnal Pendidikan Dasar, V(1), 61-68. Diambil kembali dari http://ejournal.ihdn.ac.id/index.php/AW
Yusuf, M. (2017). Metode Penelitian (Kuantitatif, Kualitatif, & Penelitian Gabungan) . Jakarta: Kencana.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Yeni Hadianti
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.